Pilkades Desa Cilibur Kecamatan paguyangan Rabu, 18 Mei 2022

Pilkades Desa Cilibur Kecamatan paguyangan

Untuk meneruskan kepemimpinan pemerintahan desa yang telah berahir maka diadakan pesta demokrasi pilkades di Desa Cilibur Kecamatan paguyangan. Dengan adanya pemilu diharapkan roda pemerintahan desa dapat berjalan dengan lancar dan tertib dan semoga bisa mencetak calon kades yang amanah bisa memimpin desa lebih baik lagi dari segi pembangunan maupun kesejahteraan warganya. Jadi kepala desa merupakan tugas yang mulia dan berat karena selain harus menguasai sistem administrasi desa juga selayaknya bisa membawa perubahan kepada pembangunan kearah yang lebih baik lagi karena desa sekarang mendapat alokasi anggaran yang cukup besar dari pemerintah pusat untuk pengembangan desanya baik secara ekonomi maupun secara pembangunan fisik. maka dari itu kecakapan calon kepala desa mutlak diperlukan untuk itu harus memililiki kulaitas mental yang baik, arif dan bijaksana. dengan pemilu yang semakin demokratis semoga bisa mencetak SDM yang berkualitas.

Pada Pemilu kepala desa Cilibur dikuti oleh 5 Kandidat yaitu :

  1. Wamrohim;
  2. Sukirno;
  3. Ahmad Sofani;
  4. Untung Tinggal Asmara;
  5. Nur Rohman, S.H

Yang dimenangkan oleh Bpk. Nur Rohman dengan suara perolehan tertinggi. Semoga bisa menjadi pemimpin yang jujur, amanah, dan bisa membawa perubahan kepada desanya.

Hasil Rekapan Perhitungan Bisa di download DISINI

DOKUMENTASI KEGIATAN

Share on facebook
Facebook
Share on twitter
Twitter
Share on whatsapp
WhatsApp
Share on telegram
Telegram

Leave a Comment

Post Terkait

Ratiban Pandansari. Selasa, 06 Agustus 2024

Ratiban Pandansari Perkembangan zaman yang semakin maju dan masuknya Islam ke Indonesia memberikan banyak perubahan dalam berbagai bidang kehidupan manusia. Salah satunya adalah bidang kebudayaan

Pengumuman lowongan PPPK PemKab Brebes 2023

SELEKSI PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN BREBES TAHUN 2023   Berkenaan dengan Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Tahun 2023, Pemerintah

×

Hello!

Untuk Informasi Lebih Lanjut Silahkan Chat Via WA Atau Kirim Email admin@paguyangan.brebeskab.go.id

× Hi, Selamat Datang !